Lomba Menulis Artikel 2019 Kemendikbud [Gratis+111 Jt]

-Lomba-
Hallo semuanya, pada pembaca website informasi lomba. Pada postingan ini kami akan kembali lagi menginformasikan adanya kompetisi menulis artikel tingkat nasional tahun 2019, yang mana acara ini diselenggarakan dalam rangka Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2019 oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Republik Indonesia.

Lomba Menulis Artikel 2019 Kemendikbud

Adapun tema besar yang diangkat dalam lomba menulis ini adalah sebagai berikut;
Menguatkan Pendidikan, Memajukan Kebudayaan
Syarat dan Ketentuan Lomba Menulis Artikel 2019 Kemendikbud

  • Peserta yang mengikuti lomba ini bisa dilakukan oleh guru, masyarakat umum, ataupun wartawan
  • Dengan ketentuan untuk kategori artikel (opini) untuk guru, artikel (opini) untuk umum, dan karya jurnalistik (features) hanya diperuntukan bagi wartawan
  • Tulisan yang diiikutsertakan dalam lomba ini haruslah dimasukkan melalui kolom teks editor yang telah disediakan dalam aplikasi disertai bukti pemuatan setelah dipindai (scan) diunggah
  • Pengiriman lomba ini sendiri paling lambat tanggal 21 Maret 2019, pukul 23.59 
  • Artikel yang diikutsertakan dalam lomba ini belum pernah atau tidak sedang diikutsertakan dalam lomba apapun
  • Karya yang diikutsertakan juga tidak duplikatif atau replikatif
  • Tulisan yang dilombakan diharapkan lengkap/tuntas (masalah-Sebab-Akibat-Solusi)
  • Tulisan yang diikutsertakan dalam lomba ini menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar
  • Maksimal 8.000 karakter tulisan yang dilombakan
  • Peserta dapat mengirimkan karya dengan batas maksimal 5 naskah artikel
  • Perlombaan ini tertutup bagi penulis bukan birokrat/pejabat Kemendikbud pusat
  • Setiap peserta wajib mengisi formulir identitas pengirim yaitu: nama, alamat, pos-el (email), nomor telpon/ponsel,
  • Keputusan panitia tidak bisa diganggu gugat
  • Seluruh biaya dan pendaftaran dalam lomba ini tidak dipungut biaya
  • Baca juga jadwal lomba-lomba tahun 2019 disini


    Hadiah Lomba Menulis Artikel 2019 Kemendikbud

    Hadiah yang diberikan untuk Setiap pemenang yang menjadi terbaik dalam lomba ini totalnya adalah 111 Juta denganmasing-masing kategori berhak mendapatkan hadiah:

    • Juara Pertama akan mendaopatkan hadiah sebesar Rp 15.000.000,- (dipotong pajak)
    • Juara Kedua akan mendapatkan hadiah sebesar Rp 12.000.000,- (dipotong pajak)
    • Juara Ketiga sebagai karya terbaik berhak mendapatkan hadiah sebesar Rp 10.000.000,- (dipotong pajak)

    Itulah tadi informasi mengenai adanya Lomba Menulis Artikel 2019 Kemendikbud dengan biaya pendaftaran gratis. Semoga bisa memberikan wawasan kepada segenap pembaca sekalian, yang sedang mencarinya, Informasi lebih lengkpanya bisa klik disini
    Kompetisi 2024

    Subscribe to receive free email updates:

    5 Responses to "Lomba Menulis Artikel 2019 Kemendikbud [Gratis+111 Jt]"

    sah 125758 mengatakan...

    Maaf ya!! formulir lombanya dimana? terimakasih

    Unknown mengatakan...

    Untuk aplikasi pendaftatarannya d akses dimana???

    sharing aja mengatakan...

    apa ada nomer cp yang bisa di hubungi?

    sharing aja mengatakan...

    ini tulisanya di irim di mana yaaa?

    Unknown mengatakan...

    Untuk mengikuti lomba nya bagaimana caranya?

    Posting Komentar