Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Nasional ACTIVE 2020 di UNS
-Lomba-
Kompetisi 2024
Hallo semua pembaca setia yang menunggu postingan dari mimin informasi lomba. Dalam kesempatan kali ini akan share kembali nih tentang adanya kompetisi menulis ilmiah tingkat nasional yang mana acara ini sendiri diselenggarakan sepenuhnya oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Akuntansi FEB UNS dengan nama Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Nasional ACTIVE (Accounting Society in Versatility) 2020. Bagi kalian yang minat mendaftar yuk lah segera simak saja di bawah ini ya.
Nah, itulah saja ya informasi yang bisa kami shareingkan kepada kalian tentang adanya Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Nasional ACTIVE 2020 di UNS. Semoga saja bisa membantu bagi semua kalangan. Adapun jika ada pertanyaan lebih lanjut hubungi saja panitia dengan 085853331975 (Zahra), 085803311760 (Afifah), atau follow Instagram : @active.uns dan twitter : @hmja_febUNS
Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Nasional ACTIVE 2020 di UNS
Tema tama yang menjadi fokus dalam kompetisi ilmiah ini adalah sebagai berikut;The Challenges of Recovering National Economy After Corona PandemicSyarat dan Ketentuan Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional 2020
- Peserta yang bisa mendaftar dalam LKTI Nasional ACTIVE 2020 adalah mahasiswa aktif diploma maupun strata 1 dari seluruh perguruan tinggi swasta dan negeri di Indonesia.
- Peserta LKTI Nasional ACTIVE 2020 adalah perseorangan atau tim yang terdiri dari maksimal 3 orang. Anggota tim dapat berasal dari fakultas/program studi yang berbeda, tetapi masih dalam satu perguruan tinggi.
- Peserta LKTI Nasional ACTIVE 2020 diperkenankan mengirim lebih dari satu judul karya tulis, maksimal tiga judul karya tulis, dengan syarat anggota tim berbeda, dan peserta tidak boleh merangkap jabatan sebagai ketua tim di tiga karya tulis yang dibuat (salah satu diperbolehkan).
- Peserta LKTI Nasional ACTIVE 2020 sanggup mengikuti ketentuan yang ada dalam Pedoman Umum LKTI Nasional ACTIVE 2020. Proposal peserta, format, dan tata cara penulisan dapat dilihat atau didownload melalui link ini ya
- Peserta LKTI Nasional ACTIVE 2020 wajib mengirimkan karya tulis yang orisinil dan belum pernah dipublikasikan atau dilombakan pada lomba lain.
- Apabila panitia menemukan kecurangan, baik sebelum, selama, ataupun setelah kompetisi berlangsung, maka peserta yang bersangkutan dinyatakan gugur.
- Peserta wajib mematuhi deadline pembayaran pada tanggal yang telah ditentukan.
- Apabila melanggar kententuan panitia berhak mendiskualifikasi peserta.
- Bagi peserta yang lolos 10 besar wajib melakukan konfirmasi kepada panitia sesuai tanggal yang telah ditentukan. Apabila peserta melanggar kententuan, panitia berhak mendiskualifikasi peserta.
- Apabila peserta yang lolos dalam 10 besar tidak melakukan konfirmasi dengan tanggal yang telah ditentukan kepada panitia, maka panitia berhak untuk menggantikan posisi peserta tersebut dengan peserta yang memiliki ranking teratas dalam waiting-list.
- Biaya pendaftaran dan pengiriman abstrak dalam lomba ini adalah gratis
- Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
- Jangan lupa baca juga ya jadwal lomba 2020
Timeline Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Nasional ACTIVE 2020 di UNS
- 16 Juni – 9 Agustus 2020 | Pendaftaran dan pengumpulan abstrak
- 10 Agustus 2020 | Pengumuman lolos abstrak
- 10 Agustus - 8 Oktober 2020 | Pengiriman Karya Tulis Ilmiah
- 17 Oktober 2020 | Pengumuman 10 besar finalis
- November 2020 | Tahap final dan rangkaian acara ACTIVE online
Hadiah Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Nasional ACTIVE 2020 di UNS
- Juara 1 : 3.500.000 + Trofi Rektor UNS + sertifikat
- Juara 2 : 2.500.000 + Trofi OJK RI + sertifikat
- Juara 3 : 1.500.000 + Trofi DEKAN FEB + sertifikat
- Juara Best Presentation : 750.000 + Trofi ACTIVE 2020 + sertifikat
Nah, itulah saja ya informasi yang bisa kami shareingkan kepada kalian tentang adanya Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Nasional ACTIVE 2020 di UNS. Semoga saja bisa membantu bagi semua kalangan. Adapun jika ada pertanyaan lebih lanjut hubungi saja panitia dengan 085853331975 (Zahra), 085803311760 (Afifah), atau follow Instagram : @active.uns dan twitter : @hmja_febUNS
0 Response to "Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Nasional ACTIVE 2020 di UNS"
Posting Komentar