[GRATIS] Lomba Menulis Esai Nasional 2022 di Universitas Widya Kartika
Hallo kalian semuanya, dalam postingan hari ini admin akan membagikan nih tentang adanya event kepenulisan dengan biaya pendaftaran gratis. Adapun lomba ini sendiri sepenuhnya diselenggarakan oleh Progam Studi Teknik Sipil Universitas Widya Kartika, Surabaya.
Nah, bagi kalian yang mau ikutan dalam lomba ini silahkan saja simak keterangan lengkapnya. Namun yang pasti perlombaan ini juga masuk dalam daftar lomba 2022 lho ya.
Lomba Menulis Esai Nasional 2022 di Universitas Widya Kartika
Tema utama yang diangkat dalam lomba menulis ini adalah sebagai berikut;
Infrastruktur Pembangunan
Sub Tema;
Pergerakan dan Dampak Proyek Konstruksi Pembangunan di Indonesia
Syarat dan Ketentuan Ikut dalam Lomba Menulis Esai Nasional 2022 di Universitas Widya Kartika
- Perlombaan terbuka untuk Siswa/i SMA/K dan Mahasiswa/i se-Indonesia dibuktikan dengan foto/scan KTM atau kartu pelajar.
- Peserta merupakan individu, artinya bukan untuk kelompok lho ya
- Naskah esai yang dikirim adalah karya asli yang belum pernah dipublikasikan dan belum pernah menjadi juara pada semua event sebelumnya.
- Bersedia mengikuti seluruh rangkaian acara yang telah dijadwalkan oleh pihak penyelenggara.
- Semua kecurangan pada perlombaan ini akan berakibat pada pengurangan penilaian, diskualifikasi, maupun pembatalan juara lomba setelah ditetapkan.
- Karya yang dikumpulkan menjadi hak panitia dan apabila dipublikasikan akan tetap mencantumkan nama peserta.
- Bukti screenshot mengirimkan poster lomba di 3 group di media sosial.
- Bila tidak mengikuti seluruh persyaratan lomba tentu aka nada pengurangan nilai.
- Biaya pendaftaran dalam lomba ini adalah gratis
- Untuk postingan di instagramnya bisa cek disini saja ya kak
- Semua peserta dalam lomba ini wajib mengisi formulir pendaftaran secara online. Link pendaftarannya cek disini adapaun panduannya bisa kalian dapatkan dimari.
Timeline Lomba Menulis Esai Nasional 2022 di Universitas Widya Kartika
- Pendaftaran dan pengumpulan karya : 10 Januari – 28 Febuari 2022
- Penjurian : 1 Maret – 15 Maret 2022
- Pengumuman Juara : 16 Maret 2022 di Akun instagram @tekniksipiluwika
Hadiah Lomba Menulis Esai Nasional 2022 di Universitas Widya Kartika
Juara dalam lomba ini berhak memperoleh uang tunai yang totalnya jutaan rupiah. Selain itu juga berhak memperoleh sertifikat sebagai pemenang lho ya.
Itulah saja informasi yang bis admin bagikan pada kalian tentang adanya Lomba Menulis Esai Nasional 2022 di Universitas Widya Kartika. Semoga saja bisa berguna bagi semua kalangan yang membutuhkannya.
0 Response to "[GRATIS] Lomba Menulis Esai Nasional 2022 di Universitas Widya Kartika"
Posting Komentar