Lomba Internasional, Karya Tulis Ilmiah Online 2024
februari,
januari,
karya tulis,
karya tulis internasional,
karya tulis remaja,
kompetisi,
LKTI mahasiswa,
lomba 2024,
lomba karya tulis,
lomba karya tulis mahasiswa,
mahasiswa,
menulis
-Lomba-
Kompetisi 2024
Hallo teman-teman semuanya dalam kesempatan kali inilah admin akan membagikan tentang adanya kompetisi menulis ilmiah internasional di Tahun 2024 dimana dalam ajang agenda ini sendiri diselenggarakan di Indonesia lho ya, yaitu Universitas Pertamina.
Nah bagi kalian yang pengen juara dalam lomba karya tulis sekaligus ingin ikutan dalam event kepenulisan internasional di Tahun 2024 ini silahkan saja bisa simak ketentuan dan keterangan lengkapnya dalam lomba lho ya.
Lomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Internasional 2024
Tema yang diangkat dalam lomba ini adalah;
Global Action of the Young Generation in Optimizing Local Wisdom to Achieve SDGs in 2030
Sub Tema dalam LKTI Internasional 2024
- Education
- Climate Action
- Clean Energy
- Technology
- Economy
- Health and Environment
- Socio-Cultural
- Agriculture
- Maritime
- Clean Water and Sanitation
Syarat dan Ketentuan Lomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Internasional 2024
- Peserta yang bisa mendaftar dalam lomba ini adalah kalian semuanya yang berasal atau berstatus mahasiswa aktif program diploma dan sarjana
- Peserta dalam lomba karya tulis internasional ini juga haruslah dibuktikan dengan scan Kartu Tanda Mahasiswa atau Mahasiswa Aktif Sertifikat) Universitas Negeri dan Swasta di seluruh dunia.
- Peserta lomba menulis ilmiah ini dilakukan dengan tim
- Dimana tim atau adalah beregu (maksimal 3 orang dalam 1 tim).
- Peserta diperbolehkan berasal dari jurusan yang berbeda namun harus dari jurusan tersebut universitas yang sama.
- Karya ilmiah yang dibuat dalam lomba ini dapat menyajikan pendapat konseptual, hasil penelitian, tinjauan literatur, dan aplikasi teoritis yang didukung oleh data dan referensi yang akurat sesuai tema yang telah ditentukan.
- Karya Tulis Ilmiah ini asli dan tidak menjiplak, merupakan hasil asli ide-ide kreatif peserta, belum pernah diikutsertakan dalam kegiatan serupa kompetisi tingkat nasional atau internasional, dan/atau dipublikasikan.
- Penulisan ilmiah ini bersifat obyektif dan tidak mengundang suku, agama, ras, atau antargolongan dalam kampanye untuk mempengaruhi unsur-unsur politik pilihan.
- Setiap tim hanya diperbolehkan mengirimkan satu karya ilmiah saja lho ya
- Peserta dalam lomba ini juga dilakukan sebelum batas pendaftarannya habis dimana batas pendaftaran dalam lomba ini sendiri dilakukan dalam 2 gelombang yang mana untuk gelombang pertama dilakukan dari December 4, 2023 sampai dengan January 4, 2024 sedangkan untuk batas akhir gelombang kedua dilakukan sampai dengan tanggal 13 Februari 2024
- Jadwal lomba 2024 bisa banget kalian juga simak ya
Hadiah Lomba Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa Tingkat Internasional 2024
Pemenang dalam lomba ini sendiri akan mendapatkan uang tunai dan juga sertifikat juara internasional dalam lombanya lho ya
Itulah saja informasi yang bisa dibagikan pada kalian semuanya tentang adanya Lomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Internasional 2024 untuk mahasiswa/i yang ada di Dunia. Semoga saja bisa berguna ya teman-teman. Download panduan lengkap dalam lombanya di link ini
0 Response to "Lomba Internasional, Karya Tulis Ilmiah Online 2024"
Posting Komentar